Inilah hidup ! Sudah susah-susah belajar di bangku sekolah, pas nyampe di lapangan lain kenyataan sedangkan perut kita harus tetep diisi. Memaksakan agar pekerjaan kita sesuai latar belakang pendidikan emang sulit untuk berwirausaha, seorang pensiunan jendral tidak harus berjualan senjata atau membuka khursus beladiri kan?
"Ilmu yang telah di pelajari idealnya di amalkan, meski tidak selalu dalam bentuk profesi"
Bertabrakan dengan realita, lebih banyak orang yang merasa kurang beruntung dalam hidup. Terkadang kita sekolah tinggi-tinggi sampai darajat sarjana magister misalnya, ternyata dalam pekerjaan kita sehari hari tidak terpakai.
Penyimpangan dari apa yang kita pelajari hingga apa yang kita alami sebagai pekerjaan kita, tapi memang pada realitannya tidak semua orang menikmati pekerjaan sesuai dengan apa yang kita enyam di bangku sekolah.
0 comments:
Post a Comment